Saya baru lihat anime baru yang judulnya Nichijou, dan baru beberapa menit saya dibuat kaget, ngakak, dan agak malu juga melihat bahasa indonesia ternyata diselipkan di sana.
Jadi begini, salah satu tokoh menyapa tokoh lainnya bukan dengan ucapan ohayou seperti orang jepang pada umumnya, tapi malah memakai selamat pagi.
Lalu pas di sekolah, dia juga menyapa teman lainnya justru dijawab dengan selamat malam.
Klik gambar kalo ga keliatan sub nya :3
Ada pula lelucon tersembunyi yang mungkin hanya dapat dimengerti oleh orang Indonesia saja. Contohnya seperti adegan pada saat Mio melihat seseorang memakai topeng beruang di depan rumahnya. Se~No!! Fansub menerjemahkan kata-kata pada dialok mereka dan menemukan makna dari lelucon itu yang ternyata kuma (beruang) dan kalimat akhir ku-ma (ber-uang / mempunyai uang). Terbukti bahwa ini adalah lelucon ala pribumi Indonesia BER-UANG.. XD
This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
nice post lah, saya baru ngeh yang masalah ber-uang itu @@
BalasHapus